Tipe Tampilan
Buku ini membahas tentang pentingnya upacara adat Manganan Janjang yang masih dipertahankan karena ritual ini dilakukan secara turun menurun dan masyarakat pendukungnya meyakini membawa keberkahan. Upacara ini merupakan tradisi syukuran sekaligus untuk acara haul cikal bakal desa Janjang sebagai waliyullah penyebar agama Islam, yaitu Eyang Jati Kusumo dan Eyang Jati Suworo.
Kode Eksemplar | Nomor Panggil | Lokasi | |
RF25243 | 392 NOO r C.1 | Perpustakaan MSB (300) | Tersedia |
RF25244 | 392 NOO r C.2 | Perpustakaan MSB (300) | Tersedia |
Komentar
Anda harus login sebelum memberikan komentar