Tipe Tampilan
Buku ini adalah terjemahan dari bahasa Perancis. Tujuan buku ini adalah menjelasakan aneka hubungan yang mempertalikan berbagai musik Indonesia dengan para komponis Prancis sejak Claude Debussy. Rasa kagum yang dirasakan penulis terhadap musik Jawa dan Bali menjadi alasan adanya penelitian mengenai bagaimana bahasa para musisi Prancis telah memperkaya diri sebagai hasil persentuhan dengan musik yang 'lain' itu.
Kode Eksemplar | Nomor Panggil | Lokasi | |
RF26234 | 780.2 REV p | Perpustakaan MSB | Tersedia |
Komentar
Anda harus login sebelum memberikan komentar