Tipe Tampilan
Makepung adalah suatu atraksi pacuan kuda atau balapan kerbau yang hanya terdapat di Kabupaten Jembrana, Bali. Makepung berasal dari bahasa Bali kepung yang berarti kejar, kemudian mengalami pengulangan kata menjadi kepung-kepung, makepung-kepungan, akhirnya mejadi makepung saja.
Kode Eksemplar | Nomor Panggil | Lokasi | |
AV26348 | 392 BAL m | Perpustakaan MSB | Tersedia |
Komentar
Anda harus login sebelum memberikan komentar