Tipe Tampilan
Kajian yang dilakukan oleh museum Negeri Sonobudoyo tentang Serat Babad Sehahardi dengan maksud memberi satu pemahaman mengenai peta mitologi pembentukan Jawa dari para dewa hingga para penguasa raja-raja Jawa. Pada naskah ini diceritakan pula pendirian kerajaan-kerajaan di Jawa seperti Kerajaan Batavia, Pajang, Pengging, hingga Mataram. Melalui kajian naskah ini, diharapkan masyarakat mampu mendapat pengetahuan baru tentang berbagai khazanah mitis dalam konteks Jawa yang lebih luas.
Kode Eksemplar | Nomor Panggil | Lokasi | |
RF26673 | 899.222 MUS g | Perpustakaan MSB | Tersedia |
Komentar
Anda harus login sebelum memberikan komentar