Tipe Tampilan
Buku ini berisi paparan lugas soal penetapan status keistimewaan Yogyakarta,
diteropong dari perspektif sejarah, budaya, dan yuridis ketatanegaraan.
Berisi pembeberan gaya kepemimpinan seorang Sultan di Yogyakarta serta uraian dan
analisis dari sikap dan kebijakan atas status keistimewaan Yogyakarta beserta segala konsekuensi yang bakal terjadi.
Kode Eksemplar | Nomor Panggil | Lokasi | |
RF26635 | 321.03 MON m | Perpustakaan MSB (300) | Tersedia |
Komentar
Anda harus login sebelum memberikan komentar