Tipe Tampilan
Katalog ini memuat 26 koleksi Lempot Umbaq dengan variasi pada ukuran, warna, jumlah rumbai, serta jumlah kepeng bolong yang digantungkan di rumbainya. Kain ini merupakan warisan budaya dari Suku Sasak yang biasanya digunakan pada upacara daur hidup seperti peraq api (pemberian nama anak setelah hari ke tujuh kelahiran), ngurisang (potong rambut), nyunatang (khitanan), dan merariq (perkawinan).
Kode Eksemplar | Nomor Panggil | Lokasi | |
RF26893 | 746.1 MUS k | Perpustakaan MSB (700) | Tersedia |
Komentar
Anda harus login sebelum memberikan komentar