Virtual Talkshow with Sinta Kristanti “Sharing tentang Museum di Belanda”

22 Mei 2020, kesempatan yang luar biasa bagi Museum Sonobudoyo untuk bisa sharing kembali bersama dengan Duta Museum DIY 2017, yakni Sinta Kristanti.

Kalau dikesempatan yang lalu, Sinta Kristanti sempat berbagi cerita tentang sekolahnya di luar negeri, kali ini menceritakan tentang Museum yang ada di Belanda.

Museum di Belanda memiliki banyak jenis, mulai dari museum sejarah, biologi, hingga museum bisnis dan teknologi dan masih banyak lagi.

Literasi masyarakat Belanda yang sudah tinggi membuat posisi museum disana menjadi tempat strategis untuk melakukan berbagai aktifitas, mulai dari aktifitas belajar hingga hiburan ada.

Selain itu, mereka juga sangat menghargai  curator. Kurator di Belanda dan Eropa  bekerja sangat maksimal.
Gaya kuratorialnya membuat pengunjung  selalu ingin berdiskusi, sehingga menempatkan musuem sebagai teman dan wadah edukasi.

 

Komentar

Artikel Terkait

Lebih Banyak